Search

6 Tips Sukses Hadapi Ospek Kampus, Anti Jadi Bahan 'Cibiran', No ...

SRIPOKU.COM - Buat kalian para mahasiswa baru, mungkin sudah tak asing dengan 'ospek' atau Orientasi Studi. 

Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus atau yang lebih sering disebut ospek, adalah serangkaian kegiatan yang dilakukan para mahasiswa baru untuk lebih mengenal dan beradaptasi dengan lingkungan baru.

Nah biasanya para mahasiswa baru cenderung takut untuk menghadapi masa-masa ospek tersebut.

Tidak jarang mereka malah stres akibat berpikir terlalu jauh.

Bahkan ada beberapa mahasiswa baru yang rela berpura-pura sakit untuk menghindari kegiatan tersebut.

Baca: Kumpulan Lagu Terpopuler dan Paling Hits Agustus 2018 Terlengkap, Bisa Langsung Download

Nah, daripada ospekmu malah jadi tidak maksimal, tim Sripoku.com yang dilansir dari Hipwee akan memberikan beberapa tips agar kamu bisa sukses menjalani seluruh rangkaian ospek kampusmu.

1. Cari informasi sebanyak-banyaknya seputar calon kampusmu 

Mencari informasi mengenai kampus
Mencari informasi mengenai kampus (Kolase Sriwijaya Post/Net)

Dalam hal ini kamu dapat bertanya melalui grup mahasiswa baru atau langsung kepada senior, mengenai informasi seputar kampus ataupun kegiatan ospek yang pernah dilakukan sebelumnya.

Hal bisa bantu kamu memberikan bayangan baik tentang jurusan, kampus atau kegiatan ospek di sana, supaya nantinya kamu tidak terlalu ‘kaget’.

Dengan menggali info sebanyak-banyaknya seputar kehidupan kampus, kamu jadi bisa lebih siap untuk menghadapi ospek.

Let's block ads! (Why?)

http://palembang.tribunnews.com/2018/08/08/6-tips-sukses-hadapi-ospek-kampus-antijadi-bahan-cibiranno-2-dan-5-sering-dianggap-remeh

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "6 Tips Sukses Hadapi Ospek Kampus, Anti Jadi Bahan 'Cibiran', No ..."

Post a Comment

Powered by Blogger.